• Hai, Welcome ! Like us on:

Cara Menggunakan aria2 Download Manager

Masih berkaitan dengan posting saya beberapa waktu yang lalu. Aria2 merupakan download manager yang sering saya gunakan dan cukup handal. dan yang perlu diingat, aria2 ini berbasis perintah pada terminal yang biasanya diawali dengan perintah aria2c.Adapun keistimewaan dari Download manager ini adalah
• Menghentikan (pause) proses download file berukuran besar.
• Melanjutkan kembali (resume) proses download yang terhenti atau di-pause.
• Mampu mendownload file pada koneksi internet yang kurang stabil.
• Mampu mendownload beberapa file dari suatu internet secara otomatis.
• Mampu melakukan download secara terjadwal (queue).
• Dan berbagai fitur lain yang memungkinkan mendownload lebih cepat.

 langsung saja, cara installasi
  • sudo apt-get install aria2
konfirmasi pilih "y" enter dan tunggu beberapa saat
cara menggunakan aria2

cara download biasa
  • aria2c [alamat url]

melanjutkan download yang belum selesai
bila file terlalu besar, bisanya downlodan kita pending dulu dengan ctrl +c
untuk melanjutkan perintahnya sama dengan download pertam
  • aria2c [alamat url]

Download sebuah file dari HTTP dan FTP server
  • aria2c [http://______/alamt url] [ftp://______/alamat url ftp]

Download dari file torent
biasanya ditambah -Z
  • aria2c -Z [alamat torent/metalink]
Membatasi kecepatan download
  • aria2c --max-download-limit=100K [alamat url]

0 comments:

Post a Comment

Readers may send comments on this post. The contents of comments not represent the views, opinions or policies Catatan Ubuntu Dian Watukembang [CUDW] and entirely the responsibility of the sender.

Readers can report a comment if it is considered unethical, abusive, defamatory, or redistributed. Catatan Ubuntu Dian Watukembang [CUDW] will consider each complaint and may decide to keep or delete the comment display.